Pembahasan kali ini yaitu mengenai penjelajahan bangsa Inggris ke Indonesia. Ada yang tahu tidak kenapa sih bangsa Inggris datang ke Indonesia? Apa ya tujuannya bangsa inggris ke Indonesia? Yuk simak penjelasan dibawah ini.
Di bawah ini, akan dijelaskan mengenai latar belakang, proses masuk dan berkembangnya bangsa inggris di Indonesia, tokoh-tokoh penjajahan inggris di Indonesia beserta peninggalan bangsa inggris di Indonesia
Didasari oleh ekspedisi inggris untukm perdagangan di asia (samas bangsa-bangsa lain) oleh Francis Drake dan Thomas Cavendish. Bukan disponsori oleh kerajaan,m oleh kongsi atau persekutuand EIC (East Indian Company) yaitug pengusaha di Landon, Inggris. Mempunyai hak-hak istimewa untuk mengatur dan membuat kebijakan di Asia Tenggara.
2. Proses Masuk dan Berkembangnya Inggris di Indonesia
- Tiba di Indonesia tahun 1579
- Dimulai dari 2 pelaut yaitu Francis Drake dan Thomas Cavendish yang melalui jalur. Magellen
- Ratu Elisabeth 1 memberi hak istimewa kepada EIC (East Indian Company) untuk berdagang di Asia.
- Armada EIC yang di pimpin James Lanchester tidak sampai ke Indonesia
- Hubungan dagang di beberapa tempat di indonesia.
- Inggris gagal dalam menanamkan pengaruhnya di indonesia.
3. Tokoh - tokoh Penjelajahan Inggris di Indonesia
a. Sir Francis Drake
b. James Lancester & George Raymond
c. Sir Henri Middleton
d. James Cook
4. Dampak Kolonialisme dan Imperialisme Inggris di Indonesia
- Penghapusan sistem penyerahan sebagian hasil bumi pada masa Belanda (Contingenten) menjadi sistem sewa tanah (Landrente).
- Penghapusan sistem monopoli.
- Penghapusan sistem kerja rodi.
- Penghapusan pajak dan sistem dan wajib menyerahkan sebagian hasil bumi.
- Pulau Jawa dibagi menjadi 16 karesidenan.
- Para bupati diangkat menjadi pegawai negeri.
- Melanjutkan sistem perdagangan perkebunan kopi.
- Mendukung lembaga kebudayaan dan ilmu pengetahuan
- Menulis buku The History of Java
- Menemukan bunga Raflesia.
- Merintis Kebun Raya Bogor.
- Mengembalikan Sultan Sepuh menjadi Sultan Yogyakarta.
- Daerah Keraton Yogyakarta dan Surakarta dipersempit
5. Peninggalan Penjelajahan Inggris
- Tugu Thomas Parr
- Tugu Hamilton
- Makam Inggris
- Gedung Daerah Rumah Raffles
Semoga bermanfaat!
Post a Comment
Post a Comment