Membahas tentang contoh soal korelasi pearson beserta jawabannya dengan
menggunakan SPSS. 
1. Judul:
    Hubungan Pendapatan dengan Pengeluaran Konsumsi
Menurut Golongan Rumah Tangga Tahun 2005 (miliar rupiah)
· Variabel pertama adalah pendapatan (X)
Variabel kedua adalah pengeluaran konsumsi (Y)
2.    Hipotesis 
·      Ho : Pendapatan
tidak mempunyai hubungan dengan pengeluaran komsumsi menurut golongan rumah
tangga tahun 2005 (miliar rupiah)
· Ha
:Pendapatan mempunyai hubungan dengan pengeluaran komsumsi menurut golongan
rumah tangga tahun 2005 (miliar rupiah)
3.    Data factual 
| 
   Golongan Rumah Tangga  | 
  
   X  | 
  
   Y  | 
 
| 
   Rumah tangga buruh tani  | 
  
   136 485,90  | 
  
   120 971,50  | 
 
| 
   Rumah tangga pengusaha pertanian  | 
  
   435 362,40  | 
  
   371 515,50  | 
 
| 
   Rumah tangga petani gurem  | 
  
   205 435,80  | 
  
   178 211,90  | 
 
| 
   Rumah tangga pengusaha pertanian yang memiliki lahan 0,5–1 ha  | 
  
   116 075,90  | 
  
   99 722,90  | 
 
| 
   Rumah tangga pengusaha pertanian yang memiliki lahan lebih dari 1 ha  | 
  
   113 850,70  | 
  
   93 580,70  | 
 
| 
   Rumah tangga bukan pertanian golongan rendah di desa  | 
  
   298 378,50  | 
  
   267 961,00  | 
 
| 
   Rumah tangga bukan angkatan kerja di desa  | 
  
   99 183,20  | 
  
   87 766,00  | 
 
| 
   Rumah tangga bukan pertanian golongan atas di desa  | 
  
   250 123,80  | 
  
   199 810,40  | 
 
| 
   Rumah tangga bukan pertanian golongan rendah di kota  | 
  
   387 982,10  | 
  
   343 911,00  | 
 
| 
   Rumah tangga bukan angkatan kerja di kota  | 
  
   136 523,00  | 
  
   115 875,30  | 
 
| 
   Rumah tangga bukan pertanian golongan atas di kota  | 
  
   447 269,80  | 
  
   361 730,40  | 
 
Data dikutip dari
Publikasi Statistik Indonesia 2015. https://www.bps.go.id/
4.    Analisis data menggunakan SPSS
Karena hipotesis
diajukan termasuk hipotetesis tidak terarah, maka untuk menguji hipotesis
menggunakan signifikansi 2-tailed.
5.    Kesimpulan
Berdasarkan output
di atas, penggunaan signifikansi 2-tailed sebesar 0,000 dan nilai Pearson
Correlation sebesar 0,996 (nilai positif).
Sig (2-tailed)       ≤          0,05
0,000                    ≤          0,05    à Ha diterima
Karena nilai sig
(2-tailed) kurang dari sama dengan 0,05, maka Ha di terima.
Hal tersebut bermakna
bahwa terdapat hubungan antara pendapatan dengan pengeluaran konsumsi.


Post a Comment
Post a Comment